Sementara kondisi gelombang panas yang parah diperkirakan terjadi di Rajasthan barat pada 1 Mei-2 Mei.
BACA JUGA:Untuk Hadapi AS, Iran Mesti Mesra dengan China
BACA JUGA:Pawai Takbiran Dilarang, Menag Yakut Cholil Qoumas: Takbiran Cukup di Masjid Saja
Sementara itu, Badan Meteorologi Pakistan memeringatkan suhu bisa naik 8 celcius di beberapa bagian Pakistan, dengan puncaknya 48 celcius di beberapa bagian pedesaan Sindh.
Petani harus menggunakan air dengan hemat, padahal sekitar 40 persen tenaga kerjanya bekerja di sektor pertanian.
"Kesehatan masyarakat dan pertanian di negara ini akan menghadapi ancaman serius karena suhu ekstrem tahun ini," kata Menteri Perubahan Iklim Sherry Rehman. (slt)