Waduh, Pembangunan Tol Jambi-Rengat Tak Selesai Tahun Ini, Rupanya Ini Penyebabnya

Kamis 07-07-2022,10:40 WIB
Reporter : Joko Prasetio
Editor : Jambi Independent

Ruas jalan tol sumatera yang akan segera dibangun tersebut dari batas Sumatera Selatan, Betung sampai ke Nes Kabupaten Muaro Jambi. 

BACA JUGA:Perhatikan, Ini 7 Ciri Anda Alami Kecemasan Finansial Akibat Pinjol dan Paylater 

BACA JUGA:Kisah Cinta Zodiak Kamu, 7 Juli 2022, Virgo,Tidak ada Gunanya Menyembunyikan Perasaan Anda yang Sebenarnya

Kata dia, tahap awal pembangunan tol tersebut ditarget 15 kilometer dari Betung-Tempino. 

Kemudian dilanjutkan ke Tempino dengan jarak sepanjang 18 kilometer sampai ke Nes, Kabupaten Muaro Jambi. 

Kemudian, dari Nes dilanjutkan ke Bukit Cinto Kenang, Sengeti Kabupaten Muarojambi dengan panjang 18 kilometer. 

"Ini target yang akan diselesaikan lebih dulu untuk ruas jalan trans Sumatera yang segera dibangun di Jambi," tandasnnya. (slt)

Kategori :