Gunung Merapi di DIY Yogyakarta Keluarkan 557 Kali Gempa Guguran

Minggu 17-07-2022,13:28 WIB
Editor : Jambi Independent

Sedangkan lontaran material vulkanik bila terjadi letusan eksplosif dapat menjangkau radius 3 kilometer dari puncak.

BACA JUGA:Pemerintah Pusat Ngotot Buka Seleksi PPPK, Pengamat: Kenapa Sih Pencitraan Terus?

BACA JUGA:Kabur, Oknum Pengacara di NTB Ditetapkan Jadi DPO Polisi, Ini Sebabnya

Masyarakat diminta tidak melakukan kegiatan apa pun di daerah potensi bahaya, mengantisipasi gangguan akibat abu vulkanik dari erupsi Merapi serta mewaspadai bahaya lahar terutama saat terjadi hujan di lereng Merapi. (slt)

Kategori :