Awas, Kenali Sejak Dini Tanda-tanda Impotensi Mulai Menyerang

Kamis 08-12-2022,09:45 WIB
Reporter : Rizky
Editor : Jambi Independent

BACA JUGA:Sering Berolahraga Namun Badan Masih Tetap Gemuk, ini Penyebabnya

Gejala selanjutnya ialah ketika Penis Ereksi, menjadi susah untuk mempertahankannya. Biasanya ketika

Rangsangan dihentikan dalam beberapa detik, Penis menjadi lemas kembali. Tentu saja hal tersebut tidak normal.

Gejala yang satu inilah yang sering kali diabaikan oleh para Pria. Padahal kalau tetap dibiarkan bisa menjadi semakin parah nantinya.

3. Tidak Ereksi Ketika Malam dan Bangun Tidur

Penis yang normal, biasanya akan Ereksi ketika ingin tidur dan ketika bangun tidur. Bahkan normalnya, dalam satu malam Pria bisa Ereksi setidaknya Tiga sampai Lima kali loh.

Ereksi yang terjadi tidaklah lama, biasanya hanya terjadi dalam beberapa menit saja lalu kemudian menjadi lemas kembali.

Nah, apabila kalian sebagai seorang Pria tidak mengalami hal yang baru saja kami sebutkan, bisa jadi ada gangguan yang terjadi terhadap Penis yang kalian miliki.

Mengapa Penis normal akan Ereksi ketika bangun tidur? Soalnya setiap Pria bangun dari tidurnya, kadar testosteron yang berada di dalam tubuh Pria tersebut sedang tinggi, itulah mengapa Penis menjadi sangat mudah untuk Ereksi ketika baru bangun tidur.

4. Saat Penetrasi Ereksi Hilang

BACA JUGA:Catat, ini Bahan Dasar MPASI yang Bisa Bikin Bayi Kembung

Penis yang tidak normal juga, biasanya akan kehilangan Ereksi saat sedang Penetrasi.

Biasanya Ereksi tersebut hilang karena Pria sedang fokus untuk memberikan Rangsangan kepada tubuh sang pasangan, lalu mereka sendiri sudah tidak sadar bahwa Penis yang mereka miliki menjadi lemas.

Kategori :