5 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya, Cocok untuk Wisata Sejarah di Palembang saat Nataru

Minggu 18-12-2022,09:50 WIB
Editor : Gita Savana

Tempat ini sudah terkenal dan tidak asing lagi bagi sebagian masyarakat luar Palembang. 

Lokasi ini menjadi salah satu saksi sejarah perkembangan Kerajaan Sriwijaya. 

Sebagai salah satu kerajaan yang berkembang melalui perdagangan. 

BACA JUGA:Legenda Si Pahit Lidah dan Si Mata Empat, Cerita Rakyat dari Sumatera Selatan 

BACA JUGA:Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, Ini Daftar 10 Jalan Tol yang Siap Beroperasi

Sungai Musi memiliki peran vital dalam perkembangan kerajaan pada masanya. 

Sungai ini pun menjadi lokasi di mana beberapa artefak peninggalan Kerajaan Sriwijaya ditemukan.

5. Artefak Peninggalan Kerajaan Sriwijaya di Museum Nasional Indonesia

Museum ini memang tidak berada di Kota Palembang. 

Museum Nasional Indonesia berada di Jakarta.

BACA JUGA:Tung Desember 

BACA JUGA:Ramalan Karier Berdasarkan Zodiak, Aquarius, Gunakan Imajinasimu

Akan tetapi, di museum ini menjadi tempat penyimpanan peninggalan Kerajaan Sriwijaya. 

Museum ini menyimpan beberapa artefak dan prasasti yang sebenarnya ditemukan di sekitar Palembang. 

Beberapa prasasti tersebut adalah prasasti Telaga Batu yang ditemukan di Telaga Batu.

Prasasti Kedukan Bukit yang ditemukan di tepi Sungai Tatang, dan ada juga patung perunggu Maitreya yang ditemukan di Komering. 

Kategori :