Perayaan Imlek 2023 di Kuala Tungkal Berlangsung Meriah, Ribuan Lampion Hiasi Klenteng, Gong Xi Fa Cai!

Minggu 22-01-2023,22:07 WIB
Reporter : Khairul Umam
Editor : Gita Savana

Nantinya, kata dia yang dimasuki (roh) akan menjadi kebal, seperti di parang tidak mempan, ditusuk kulitnya tembus, tapi tidak apa-apa.

BACA JUGA:Gagah-gagahan, Kelompok Berandalan Bermotor Serang Remaja di Bagan Pete, Ujungnya Ditangkap Warga 

BACA JUGA:Tarif Perumda Air Minum Tirta Mayang Kota Jambi Bakal Naik, Ini Tarif yang Berlaku Sekarang

Itulah kemeriahan Imlek 2023 di Kuala Tungkal.

Tak kalah meriah, perayaan Imlek 2023 di Muara Bungo. 

Pertunjukan barongsai memeriahkan perayaan Imlek di Vihara Padmakirti, Jalan Lebai Hasan, Sungai Pinang, Kabupaten Bungo pada Minggu 22 Januari 2023.

Pengurus Vihara Amurva Padmakirti, Romo Purnomo mengatakan pada imlek tahun ini, ada pertunjukan barongsai berlangsung mulai pukul 10.30 WIB.

BACA JUGA:Gong Xi Fa Cai, Kelenteng Leng Chun Keng di Kota Jambi Rayakan Imlek 2023 

BACA JUGA:Gong Xi Fa Cai! Pertunjukan Barongsai Meriahkan Perayaan Imlek 2023 di Vihara Padmakirti Bungo

"Jam 10.30 ada acara barongsai. Bukan parade, ya katakanlah show. Ada dua barongsai dia depan Vihara Padmakirti Muara Bungo zebagai penghormatan," katanya kepada Jambi independent Minggu 22 Januari 2023.

Tampak pertunjukan ini, bakal berlangsung sangat meriah dan ramai sekali hingga satu jam warga sekitaran Vihara dan umat bisa memberikan angpao kepada barongsai tersebut.

"Acara berlangsung satu jam, dari jam 10.30-12.00. Biasanya kan umat datang," katanya.

Sementara, puncak perayaan Imlek digelar sembah yang pada pukul 10.00 WIB, Minggu 22 Januari 2023.

BACA JUGA:Waduh, 14 Barang Mewah Ashanty Hilang, Diduga Dicuri Orang Terdekat

BACA JUGA:Verrell Bramasta Sebut Venna Melinda Masih akan Menikah, Meski Jadi Korban KDRT

"Jam 10.00 WIB itu kita sembahyang di dalam Vihara ya. Terus kita berdoa bersama pada Dewa Rezeki," kata Purnomo.

Tags :
Kategori :

Terkait