JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID – Untuk kamu yang ingin mendaftar pada sekolah kedinasan di tahun ini, jangan lupa mempersiapkan diri ya.
Sekolah kedinasan memang menjadi incaran para siswa yang baru lulus.
Bahkan, ada yang sudah mempersiapkan diri dari jauh-jauh hari untuk mengikuti tes sekolah kedinasan ini.
Nah, informasi yang beredar, untuk pendaftaran sekolah kedinasan seperti IPDN, STAN, hingga STIS akan dibuka pada bulan depan.
BACA JUGA:Daftar Bansos yang Cair Jelang Ramadan 2023, Cek Nama Kamu di Cekbansos.kemensos.go.id
BACA JUGA:Ramalan Karier Berdasarkan Pisces, Anda Tidak Menyukai Kritik
Ini merujuk pada pendaftaran sekolah kedinasan IPDN, STAN, hingga STIS tahun lalu yang dibuka pada April.
Meski belum keluar secara pasti kapan jadwal pendaftaran sekolah kedinasan IPDN, STAN, hingga STIS, gak ada salahnya jika kamu mempersiapkan diri dari sekarang.
Sebab memang, ada 7 jenis tes yang harus kamu ketahui dan persiapkan dari jauh-jauh hari.
Mulai dari tes tertulis, tes fisik, psikologi dan sebagainya.
BACA JUGA:Kisah Cinta Zodiak, Aries, Jangan Mencoba Dan Bersembunyi Dari Kebenaran
BACA JUGA:Zodiak Kamu Hari ini, Cancer, Imajinasimu Terbang Tinggi Hari Ini
Kamu bisa mulai mempersiapkan diri untuk ketujuh jenis tes tersebut.
Ini dia tujuh tahapan tes sekolah kedinasan IPDN, STAN, hingga STIS yang harus kamu ketahui dan persiapkan:
1. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)