Inilah 10 Golongan Wanita yang Bakal Terusir dari Surga, Semoga Kita Tidak Termasuk

Rabu 07-06-2023,11:03 WIB
Reporter : Jambi Independent
Editor : Gita Savana

Salah satu golongan perempuan yang akan diusir dari surga adalah istri yang tidak bersyukur atas pemberian suami. 

Rasulullah saw pernah menjelaskan bahwa banyak penghuni neraka adalah dari kalangan perempuan yang sering mengumpat dan mengingkari pemberian suami.

BACA JUGA:BACA NIH! Pendiri Ponpes Al Zaytun Indramayu Minta Jabatan Camat Dihapus Saja, Katanya Tidak Diperlukan

BACA JUGA:Selalu Menjaga Wudhu dan Salat, Ini Kisah Syekh Abdul Qadir Jaelani yang Selalu Dilindungi Allah

‘Wahai para wanita, keluarkanlah sedekah karena aku diperlihatkan bahwa kebanyakan penghuni neraka adalah dari kalangan kalian.’

Mereka (para wanita) bertanya, ‘Mengapa (demikian) wahai Rasulullah?’ Beliau bersabda, ‘Kalian sering mengumpat dan mengingkari pemberian suami. Aku tidak melihat (orang) yang kurang akal dan agama dari kalangan kalian yang bisa mengalahkan laki-laki yang cerdas’.” (HR. Al Bukhari)

2. Suka Mengumpat dan Mengadu Domba

Perempuan yang suka mengumpat dan mengadu domba juga akan terusir dari surga. 

Lisan seorang perempuan harus dijaga dengan baik, karena Islam melarang adanya fitnah dan adu domba. 

BACA JUGA:Panji Gumilang Sebut Doa Jangan Pakai Aamiin, Gak Bakal Dikabulkan Allah, UAS Langsung Beri Jawaban Menohok!

BACA JUGA:Tips Agar Rezeki Lancar dan Mengalir Deras, Kata Gus Baha Bacalah Surah Ini 41 Kali, Keramat!

Rasulullah saw menyatakan bahwa orang yang suka mengadu domba tidak akan masuk surga.

" Tidak akan masuk surga orang yang suka namimah (adu domab)." (HR. Bukhari dan Muslim)

3. Menggugat Cerai Tanpa Alasan Jelas

Seorang istri yang menggugat cerai tanpa alasan yang jelas akan diusir dari surga. 

Islam mengajarkan pentingnya menjaga keutuhan keluarga, dan meminta cerai tanpa alasan yang jelas dianggap sebagai tindakan yang tidak diperbolehkan.

Kategori :