Wajib Tahu! Syarat dan 3 Jenis Pinjaman KUR BRI 2023, Bunga Cuma 6 Persen, Cocok untuk Modal

Sabtu 09-09-2023,15:35 WIB
Reporter : Jambi Independent
Editor : Risza S Bassar

2. KUR Kecil BRI

   - Pinjaman dengan plafon antara Rp50 juta hingga Rp500 juta dengan jaminan.

   - Usaha sudah berjalan produktif minimal 6 bulan.

   - Tidak sedang menerima kredit konsumtif lainnya.

   - Memenuhi persyaratan administrasi yang ditetapkan oleh bank.

BACA JUGA:Gawat! OJK Sebut Ada Puluhan Pinjol yang Belum Penuhi Modal Minimum

BACA JUGA:KUR BRI September 2023, Bisa Pinjam Uang hingga Rp 100 Juta, Angsuran Mulai Rp1 Jutaan

3. KUR TKI BRI

   - Pinjaman hingga maksimal Rp25 juta.

   - Anda harus memiliki rencana pergi ke negara tempat bekerja.

   - Memenuhi persyaratan KUR BRI lainnya.

   - Memenuhi persyaratan administrasi seperti KTP, KK, paspor, dan visa.

BACA JUGA:Orang Tua Wajib Tahu, Tips Atasi Anak Kecanduan Handphone, Cek dan Kontrol Penggunaan Gadget

BACA JUGA:Gak Bikin Stress, Ini Manfaat Memakai Pinjol Bunga Rendah, Lebih Cepat Lunas

Selain itu, penting untuk dicatat bahwa bunga yang harus dibayarkan oleh peminjam ke KUR BRI 2023 adalah hanya sebesar 6 persen.

Hal ini berkat subsidi 10 persen dari pemerintah, sehingga peminjam hanya perlu membayar 6 persen.

Kategori :