Jangan Diremehkan, Ini 6 Manfaat Menabung Uang Receh, Bantu Keuangan Anda

Senin 30-10-2023,08:00 WIB
Reporter : Jambi-independent.co.id
Editor : Surya Elviza

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Bantun keuangan Anda. Ini manfaat menabung uang receh. Janhan diremehkan ya.

Sedikit demi sedikit lama lama menjadi bukit. Hal inilah yang bisa Anda rasakan ketika Anda menabung uang receh. Banyak yang menganggap uang receh tidak memiliki harga dan terkadang tidak dihiraukann keberadaanya.

Padahal, uang receh jika dikumpulkan lama lama akan semakin banyak. Bahkan, tidak sedikit kejadian dimana seseorang bisa membeli mobil dengan membawa hasil menabung uang receh yang dikumpulkan sejak bertahun tahun yang lalu.

Berkut 6 manfaat menabung uang receh :

1. Mengatasi Keadaan Darurat

Manfaat menabung uang receh yang selanjutnya. Tabungan uang receh juga bisa berperan sebagai dana darurat yang sangat berguna. 

BACA JUGA:Awas, Bau Mulut Bisa Ganggu Aktivitas, Gunakan 7 Bahan Alami Ini agar Mulut Kembali Wangi

BACA JUGA:Dibantu ATJ, Keluarga Korban Meninggal Mediasi dengan Sopir Angkutan Batu Bara, Ini Hasilnya

Keadaan darurat seperti sakit, kerusakan properti, atau kehilangan pekerjaan bisa datang tanpa peringatan. Uang receh yang telah Anda tabung dapat memberikan ketenangan pikiran saat Anda harus menghadapi situasi tak terduga ini. 

Ini membantu Anda menghindari terjebak dalam utang yang mahal saat menghadapi masalah keuangan mendesak.

2. Pelajaran Disiplin Keuangan

Menabung uang receh melibatkan disiplin dalam mengelola uang Anda. Ini melibatkan perencanaan keuangan, pemantauan pengeluaran, dan kemampuan untuk menyisihkan sebagian uang dari pendapatan Anda. 

Ini adalah keterampilan penting dalam mengelola keuangan pribadi. Dengan waktu, ini bisa membentuk kebiasaan positif yang lebih besar dalam hal pengelolaan keuangan Anda.

BACA JUGA:Jambi Siapkan Pengamanan untuk Kedatangan Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin

BACA JUGA:Direktur RSUD STS Tebo Akui Serapan Anggaran Masih Rendah, Ini Sebabnya

Kategori :