JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Setan, makhluk yang senantiasa berusaha menjauhkan manusia dari jalan kebenaran, merupakan musuh yang nyata dalam agama Islam.
Dengan berbagai tipu daya dan godaan, setan selalu berupaya merayu manusia agar terjerumus dalam perbuatan dosa.
Namun, ada satu amalan yang membuat setan merasa ketakutan dan menangis tersedu-sedu.
Apa saja amalan yang bisa membuat setan menangis tersebut? Mari kita bahas.
BACA JUGA:Simak, Ini Daftar 21 Penyakit Tak Ditanggung BPJS Kesehatan
BACA JUGA:Dilengkapkan Teknologi Kamera Leica, Ini Spesifikasi Xiaomi 14 yang Segera Hadir di Indonesia
Amalan yang membuat setan ketakutan dan menangis tersedu-sedu adalah saat seseorang membaca Ayat Sadjah dalam Alquran dan kemudian melakukan sujud tilawah.
Saat seorang mukmin melakukan ini, setan merasa takut dan meninggalkan manusia tersebut dengan tangisannya yang penuh penyesalan.
Dari Abu Hurairah berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda yang artinya: “Apabila seorang anak Adam membaca sujud sadjah, maka setan pun menyingkir sambil menangis dan berucap, ‘’aduh celaka ”Dalam riwayat Abu Kuraib disebutkan, aduh celakalah aku! anak Adam diperintahkan bersujud, lalu dia pun sujud sehingga dia mendapat surga. Sedangkan aku diperintahkan sujud, tetapi aku enggan sehingga aku mendapatkan neraka,” (HR Muslim).
Ayat Sadjah adalah ayat-ayat tertentu dalam Alquran yang jika didengar atau dibaca, disunnahkan untuk melakukan sujud tilawah. Berikut adalah daftar Ayat Sadjah:
BACA JUGA:Listrik Jegleg di Bulan Ramadhan, PLN UP3 Muara Bungo Beri Solusi
BACA JUGA:Pecinta Balap, Bakal Ada Drag Race Dandim Cup Sumatera Drag Wars, Cek Jadwalnya
1. Surah Al-A’Raaf (7) Ayat 206.
2. Surah Ar-Ra’d (13) Ayat 15.
3. Surah Al-Nahl (16) Ayat 50.