KUR BRI 2024: Pinjaman Rp 10 Juta Cicilan Hanya Rp 27 Ribuan Saja, Syarat Mudah Langsung Cair

Rabu 20-03-2024,11:09 WIB
Reporter : NR Wulansari
Editor : NR Wulansari

• Perorangan (Individu)

• Mempunyai usaha (minimal berjalan 6 bulan)

• Tidak memiliki kasus pinjam uang

• Tidak sedang menerima kredit dari perbankan lain kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan Kartu Kredit

• Mengikuti pendampingan

• Mengikuti pelatihan kewirausahaan atau pelatihan lainnya

• Tergabung dalam kelompok usaha

• Memiliki anggota keluarga yang telah mempunyai usaha produktif yang dan layak

Persyaratan dokumen yang dibutuhkan dalam proses pinjam uang di Bank BRI sebagai berikut:

• Identitas berupa KTP,

• Kartu Keluarga (KK),

• Surat ijin usaha (dapat berupa surat keterangan yang diterbitkan oleh e-commerce atau ride hailing)

Angsuran Pinjaman 10 Juta Bank BRI

Dengan adanya lonjakan jumlah nasabah yang ingin pinjam uang di Bank BRI, Pihak bank langsung mengeluarkan produk KUR yang bernama Super Mikro BRI.

Produk pinjaman yang satu ini dikenal dengan jenis pinjaman dengan bunga yang cukup rendah dimulai dari 0% hingga 6% dengan jumlah pinjaman maksimal 10 juta.

Adapun untuk detail tabel angsuran pinjaman KUR BRI Rp10 juta yang dikutip melalui Instagram @bringaglik sebagai berikut:

Kategori :