JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - HP Oppo Reno 7 5G diluncurkan pada tahun 2022 lalu.
Saat pertama diluncurkan, HP ini dijual dengan harga Rp 7,5 Juta.
Salah satu keunggulan Oppo Reno 7 5G berada pada bagian kameranya.
Ini sudah menjadi ciri khas HP Oppo yang memiliki embel-embel ‘Reno’.
BACA JUGA:KUR BRI 2024: Pinjaman Rp 10 Juta Cicilan Hanya Rp 27 Ribuan Saja, Syarat Mudah Langsung Cair
BACA JUGA:Daftar Harga iPhone 11, iPhone 12, iPhone 13, iPhone 14, iPhone 15 Terbaru di iBox 2024
Oppo Reno 7 dibekali 3 kamera belakang, dengan kamera utama menggunakan lensa wide beresolusi 64 MP bukaan f/1.7.
Kemudian lensa microscope 2 MP dengan bukaan, f/2.4, dan kamera macro beresolusi 2 MP bukaan f/3.3.Kameranya ini sudah mampu merekam video hingga 4K di kecepatan 30 fps.
Sedangkan di bagian kamera depannya dibekali kamera lensa wide beresolusi 32 MP bukaan f/2.
HP ini memiliki tinggi 159.9 mm, lebar 73.2 7.49 mm dengan berat 175 gram.
Layarnya mengusung panel AMOLED berukuran 6.43 inci dengan refresh rate 90 Hz, resolusi 1080 x 2400 piksel.
Layarnya juga memiliki touch sampling rate 180 Hz, tingkat kecerahan 430 nit (khas), 600 nit (puncak), rentang warna 95% DCI-P3.
Untuk menunjang performanya, Oppo Reno 7 5G ditenagai Chipset MediaTek Dimensity 900.
BACA JUGA:Resep Sambal Goreng Kentang Ati Ampela untuk Menu Buka Puasa, Nikmat Dihidangkan dengan Nasi Hangat
Chipset ini memiliki inti CPU 8 core dengan kecepatan clock maksimum 2,4 GHz (2 core besar + 6 core kecil).