Ini 6 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Membeli Motor Second, Nomor 5 Sering Diabaikan

Kamis 09-05-2024,13:29 WIB
Reporter : Dheliya
Editor : Gita Savana

Untuk tombol yang ada juga harus di cek karena tombol tersebut memiliki peran penting di kendaraan bermotor.

Terakhir, lihat knalpot saat dihidupkan dan saat berjalan apakah ada asap putih atau tidak, jika ada bisa jadi ada kerusakan dalam mesin atau mungkin olinya sudah habis.

Itulah hal-hal yang harus diperhatikan saat akan membeli motor bekas agar anda tidak rugi.

Kategori :