Resep Ayam Bumbu Rujak, Ide Masakan Khas Jawa Timur Asli Enak Poll

Kamis 09-05-2024,16:21 WIB
Reporter : Enggar
Editor : Enggar

gula merah

garam 

penyedap rasa

Air secukupnya

BACA JUGA:Ini 6 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Membeli Motor Second, Nomor 5 Sering Diabaikan

BACA JUGA:Mitsubishi Triton Athlete 2024, Mobil Off-Road dengan Interior Mewah dan Nyaman

Cara pembuatan

  • Pertama potong-potong 1 kg ayam menjadi beberapa bagian kemudian dicuci bersih
  • Lanjut goreng ayam jangan lupa dibolak balik supaya matang merata hingga warnanya kecokalatan. Kalau sudah berwarna kecokalatan angkat ayam dan ditiriskan
  • Kemudian buat bumbu halusnya dengan memblender 12 siung bawang merah, 8 siung bawang putih, 8 buah cabe merah rebus, 5 buah cabe rawit, 5 butir kemiri, dan 1/2 sdt merica butir hingga benar-benar halus
  • Jika bumbu sudah diblender halus kemudian ditumis dengan sedikit minyak ditambah dengan, 1 batang sereh yang sudah digeprek dan 4 lembar daun jeruk. Tumis bumbu hingga benar-benar matang
  • Setelah bumbu benar-benar matang kemudian bumbui dengan garam, gula merah, serta penyedap rasa sesuai selera aduk-aduk hingga tercampur rata
  • Kalo bumbunya sudah matang dan aromanya harum masukan ayam yang digoreng tadi serta air secukupnya 
  • Tidak lupa masukan 1 sachet santan instan aduk-aduk hingga tercampur rata dan koreksi rasa sampai rasanya pas. Masak ayam sampai kuahnya menyusut kalau sudah matikan kompor ayam bumbu rujak siap disajikan.*
Kategori :