5. Puncak Aua Sarumpun
Puncak Aua Sarumpun terletak di Koto, Kecamatan Rambatan, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat. Tempat ini merupakan geopark kawasan perbukitan dengan danau yang indah di bawahnya.
Pengunjung dapat menikmati berbagai permainan seperti flaingfock, kolam renang, sepeda gantung, dan spot foto menarik.
Dari ketinggian Puncak Aua Sarumpun, Anda dapat melihat keindahan Gunung Singgalang, Sago, dan Merapi.
Meskipun jalur pendakian sedikit terjal, keindahan alam yang luar biasa dijamin akan memuaskan setiap kunjungan.
BACA JUGA:Apakah Vitamin C Bisa Mengatasi Pilek? Simak Faktanya
Itulah lima tempat wisata yang layak kalian kunjungi di Tanah Datar, Sumatera Barat, saat sedang libur natal dan tahun baru (nataru) nanti.
Jangan lewatkan kesempatan untuk menjelajahi keindahan Tanah Datar, Sumatera Barat, dan nikmati serangkaian destinasi wisata yang direkomendasikan ini.