Wajib Kunjungi saat Liburan! 5 Rekomendasi Tempat Indah yang Banyak Spot Foto di Bandung

Rabu 19-06-2024,21:08 WIB
Reporter : Enggar
Editor : Enggar

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID- Liburan tahun ini, siapa nih yang ada nyatanya main ke Bandung?

Iya Bandung, ibu kota provinsi Jawa Barat itu loh, surga bagi para pencinta alam dan fotografi.

Dengan udara sejuk dan pemandangan yang menakjubkan, Bandung menawarkan berbagai destinasi wisata yang tidak hanya memanjakan mata tetapi juga menyediakan banyak spot foto yang instagramable.

Jadi, untuk kamu yang suka berfoto untuk dibagikan disosial media, cobain deh liburan ke Bandung banyak loh tempat wisata yang indah dan banyak spot fotonya.

BACA JUGA:Ingin Liburan Tanpa Buat Dompet Jebol, Simak Tips Berikut Ini

BACA JUGA:Sebentar Lagi Liburan Ahir Tahun! 7 Rekomendasi Tempat Wisata di Semarang

Berikut adalah 5 rekomendasi tempat indah di Bandung yang wajib kamu kunjungi saat liburan:

1. Tebing Keraton

Rekomendasi tempat wisata yang indah dan banyak spot fotonya di Bandung yang pertama adalah Tebing Keraton, yang merupakan salah satu destinasi wisata paling ikonik di Bandung.

Terletak di kawasan Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda, tepatnya di Puncak Kordon, RT.2/RW.10, Ciburial, Kec. Cimenyan, Bandung Barat, Jawa Barat.

Tebing Keraton menawarkan pemandangan lembah yang spektakuler dari ketinggian, yang mana tempat ini sangat populer di kalangan fotografer, terutama saat matahari terbit dan terbenam.

BACA JUGA:Rekomendasi Oleh-oleh Liburan ke Yogyakarta! 6 Makanan Wajib Dibeli Selain Bakpia

BACA JUGA:Pengen Liburan Tapi Belum Punya Budgetnya? Wajib Diterapin Tips Menabung untuk Liburan

Langit yang berwarna-warni dan kabut tipis yang menyelimuti lembah menciptakan suasana magis yang sulit dilupakan.

Jangan lupa membawa kameramu dan bersiaplah untuk mendapatkan foto-foto yang menakjubkan di sini!

Kategori :