Skor sementara pada akhir quarter ketiga 23-11, dengan keunggulan SMAN 3 Kota Jambi.
Di menit ketiga quarter keempat, SMAN 3 kembali mencetak 4 point.
Pertandingan dimenangkan oleh SMAN 3 Kota Jambi dengan skor akhir 32 - 14.
Dedy, Pelatih SMAN 3 Kota Jambi, saat diwawancarai usai pertandingan mengatakan bahwa meskipun timnya menang, namun banyak yang harus dievaluasi dari performa timnya.
“Banyak yang harus dievaluasi untuk pertandingan berikutnya, terutama tentang diffence, offence, sistem, dan pola permainan,” kata dia.
BACA JUGA:Simak Nih Tata Cara Menggunakan Nilai SKD 2023 untuk CPNS 2024
Dedy berharap timnya dapat bermain lebih baik dipermainan berikutnya, dan menjadi juara pada Gubernur Cup Jambi 2024 ini.