Resmi Dilantik Jadi Presiden dan Wakil Presiden, Ini Nama-nama Menteri Prabowo-Gibran, Kabinet Merah Putih

Minggu 20-10-2024,22:44 WIB
Reporter : Risza S Bassar
Editor : Risza S Bassar

BACA JUGA:Mbappe dan Vinicius Raih Kemenangan Real Madrid 2 - 1 Melawan Celta Vigo, Modric Jadi Assist Gol Terakhir

13. Menteri Hukum, Supratman Andi Agtas

14.Menteri HAM, Natalius Pigai

15. Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Agus Andrianto

16. Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati

17. Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Abdul Muti

18. Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi, Satrio Sumantri Brodjonegoro

19. Menteri Kebudayaan, Fadli Zon

20. Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin

21. Menteri Sosial, Saifullah Yusuf

22. Menteri Ketenagakerjaan, Yassierli

23. Menteri Perlindungan Pekerja Migran Indonesia/Kepala BPNTKI, Abdul Kadir Karding

24. Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita

BACA JUGA:Gusi Bengkak? Begini Cara Mengatasi dan Mencegah Gusi Bengkak

BACA JUGA:Tumpah Ruah Di Tugu Keris Siginjai, Carnaval Angso Duo Sedot Ribuan Pengunjug

25. Menteri Perdagangan, Budi Santoso

Kategori :