Kalau Mau PDKT Berhasil, Ini Tips Menaklukkan Tiap Zodiak

Kamis 10-04-2025,06:20 WIB
Reporter : Risza S Bassar
Editor : Risza S Bassar

- Kasih mereka intellectual stimulation

- Jangan basic! Tunjukin uniqueness kamu

- Hormati independent spirit mereka

- Share cause atau advocacy yang kamu passionate about

BACA JUGA:Oknum Polisi Tanjab Timur Diduga Terlibat Peredaran Narkoba di Pulau Berhala, Ditangkap di Kota Jambi

BACA JUGA:Banjir Parah di Muba, Sungai Tungkal Meluap: Jalintim Palembang-Jambi Lumpuh Total

"Aquarius suka sama orang yang nggak ikut mainstream. Be authentic and show your quirks!" kata Kinasih.

12. Pisces (19 Februari - 20 Maret): Speak to Their Soul

Pisces itu water sign yang romantis dan spiritual. Mereka mencari koneksi yang melampaui fisik.

Tips jitu:

- Tunjukin artistic side kamu

- Bicaralah tentang dreams, hopes, dan fears kamu

- Create magical moments yang memorable

- Jangan terlalu logical, embrace the feels

BACA JUGA: Begini Kisah Srikandi PLN Siaga Sepanjang Arus Mudik dan Balik Lebaran

BACA JUGA:Polres Bungo Gelar Apel Pelepasan Personel Brimob Polda Jambi Usai Amankan PSU Bungo

Kategori :