Cuaca Tak Bersahabat Menjelang Akhir Tahun, Ini Tips Liburan Aman Saat Musim Hujan

Cuaca Tak Bersahabat Menjelang Akhir Tahun, Ini Tips Liburan Aman Saat Musim Hujan

Tips Liburan Aman Saat Musim -Foto : Hujan-Freepik.com-

2. Selalu sedia payung dan jas hujan

Jika tetap ingin berlibur saat kondisi cuaca tengah mendung, selalu siapkan payung dan jas hujan sebelum berangkat.

Ternyata Mata Kabur hingga Katarak Bisa Anda Hilangkan dengan Ini

Hal ini untuk mengantisipasi turunnya hujan secara tiba-tiba di lokasi liburan. Dengan begitu, kamu bisa gunakan kedua barang tersebut untuk menepi dan mencari tempat berteduh.

3. Konsumsi vitamin sebelum berangkat ke tujuan

Musim hujan yang dingin mengundang berbagai penyakit seperti demam, flu, meriang dan lainnya. Karena itu, selalu konsumsi vitamnin dan obat-obatan sebagai penguat daya tahan tubuh.

BACA JUGA:Kabareskrim Komjen Pol Agus Andrianto Serang Balik Ferdy Sambo, Tuding Sambo Cs Terima Uang Tambang Ilegal

BACA JUGA:Susno Duadji Sebut Kementerian ESDM Biang Kerok Kasus Tambang Ilegal yang Seret Komjen Agus Andrianto

Apalagi jika akan berlibur di musim hujan, wajib membawa vitamin dan obat-obatan ringan seperti obat demam, obat flu dan minyak gosok untuk mempertahankan imunitas.

4. Makanan hangat di tengah cuaca dingin

Musim hujan terasa sangat dingin sehingga membuat perut selalu lapar. Apalagi saat liburan, tentunya harus tersedia makanan yang banyak.

Sebaiknya, konsumsi makanan hangat saat sedang liburan untuk menghangatkan diri agar tidak sakit.

Kamu dapat mengonsumsi makanan hangat di sela-sela waktu seperti soto atau wedang jahe yang sangat cocok disantap saat kondisi dingin.

BACA JUGA:Menteri BUMN Erick Thohir Kunjungi Trauma Healing Korban Gempa Cianjur

BACA JUGA:Korban Gempa Cianjur Ditemukan Berpelukan Tertimbun Longsor, Ternyata Ibu dan Anak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id