Pemilik Shio Kuda Diprediksi Kurang Beruntung dalam Hal Jodoh, Cek Peruntungan Shio Kuda di 2023

Pemilik Shio Kuda Diprediksi Kurang Beruntung dalam Hal Jodoh, Cek Peruntungan Shio Kuda di 2023

Peruntungan shio kuda di tahun 2023 yang merupakan shio kelinci air-Foto : ilustrasi-Net

JAKARTA, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Memasuki 2023, warga Tionghoa banyak yang mempercayai akan ramalan atau prediksi peruntungan selama satu tahun kedepan.

Peruntungan seseorang biasanya diramal atau diprediksi berdasarkan tahun lahir dan berdasarkan shio. Nah, penasaran dengan shio Anda? Apakah beruntung atau tidak di tahun ini?

Salah satu shio yang ada di lunar kalender adalah shio kuda. Apa dan bagaimana peruntungan shio kuda di tahun kelinci air ini?

Menurut astrologi China seseorang yang memilik shio kuda merupakan adalah orang yang independen, dan pekerja keras. 

BACA JUGA:Kecelakaan di Betung, Sumatera Selatan, Bupati Anwar Sadat Jenguk Sekda Tanjab Barat di RSUD Raden Mattaher

BACA JUGA:7 Tempat Nongkrong di Kota Jambi yang Nyaman dan Kekinian, Cocok untuk Kerja dan Nugas

Saat mereka yang tergolong dalam shio ini tersakiti, orang dengan shio ini cenderung mudah memaafkan tanpa berpikir panjang.

Sehingga orang yang memiliki shi kuda adalah orang yang membawa pengaruh yang menyenangkan bagi sekelilingnya.

Berdasarkan ramalan, di tahun kelinci Air (2023), kuda akan mendapatkan banyak keberkahan. Hanya saja di tahun 2023 ini, shio kuda akan menjadi kurang baik  dalam hal jodoh. 

Nah, berikut adalah gambaran garis besar akan apa yang akan didapat shio ini pada 2023. Kuda menduduki urutan ke 7 pada astrology China.  Unruk diketahui, pemilik shio ini merupakan kelahiran 1990. 1942,1954, 1966, 1978,1930, 2002, dan terakhir 2004. 

Terbagi menjadi empat usur, yaitu logam, api, air,dan juga tanah.

BACA JUGA:3 Shio Paling Beruntung Tahun 2023, Pokoknya Full Senyum, Rezeki dan Karir Melejit

BACA JUGA:Inilah 7 Kota Terkaya di Pulau Sumatera, Ada 1 Kota dari Provinsi Jambi Lho, Kota Apa ya?

1. Kuda Tanah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: palpres.com