Arab Saudi Sebut Biaya Haji 2023 Lebih Murah 30 Persen Dibanding Tahun Lalu 90 Persen Paket Haji Sudah Terjual

Arab Saudi Sebut Biaya Haji 2023 Lebih Murah 30 Persen Dibanding Tahun Lalu 90 Persen Paket Haji Sudah Terjual

Arab Saudi sebut habiaya haji lebih murah 30 persen dibanding tahun lalu-Foto : Kemenag-

Menteri yang bertanggung jawab atas haji, Tawfiq Al Rabiah, mengatakan bahwa jumlah jemaah haji akan kembali ke angka pra-pandemi dengan pembatasan, termasuk batasan usia, menurut Kantor Pers resmi Saudi.

Sebelum pandemi, sekitar 2,5 juta Muslim dari seluruh dunia biasanya berkumpul setiap tahun untuk menunaikan ibadah haji di kota suci Mekkah.

BACA JUGA:Jenis Makanan ini Disinyalir Menjadi Makanan Terburuk bagi Kesehatan Manusia

BACA JUGA:Hidangan Khas Imlek dan Maknanya, Ada yang Melambangkan Rezeki

Pada tahun 2020, hanya beberapa ribu penduduk di kerajaan yang menunaikan ibadah haji di bawah aturan jaga jarak sosial yang ketat, dan pada tahun 2021, sekitar 60.000 penduduk ikut serta.

Tahun lalu, sekitar satu juta jamaah menunaikan ibadah haji karena dibuka kembali untuk umat Islam di luar negeri. (Risto Risanto/disway.id)

 

 

 

Artikel ini juga tayang di disway id

Dengan judul arab saudi mengkonfirmasi biaya paket haji 30 persen lebih murah dari tahun lalu

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id