Masuk Sebagai Bulan Haram Dalam Kalender Islam, Ini 3 Peristiwa Penting dan Keutamaan di Bulan Rajab

Masuk Sebagai Bulan Haram Dalam Kalender Islam, Ini 3 Peristiwa Penting dan Keutamaan di Bulan Rajab

Peristiwa penting di bulan Rajab-Foto : Ilustrasi-Freepik

Abu Bakar al-Balkhi berkata: "Bulan Rajab bulan menanam, Sya'ban bulan menyiram, dan Ramadan bulan panen." 

"Bulan Rajab seperti angin, Syakban seperti awan, dan Ramadan seperti hujan."

BACA JUGA:Puluhan Hektar Tanaman Warga Tertutup Abu Vulkanik Gunung Kerinci

BACA JUGA:Target PKB Samsat Kerinci Rp 42 Miliar, Masnyarakat Baiknya Manfaatkan Diskon Pajak

"Setahun itu seperti pohon. Setahun itu seperti pohon. Bulan Rajab adalah hari-hari berdaun, Syakban merupakan hari-hari cabang pohon tersebut tumbuh, dan Ramadan merupakan hari-hari memetik buahnya, dan hanya orang-orang berman yang pantas memetiknya. Orang yang hitam lembaran catatan amalnya dengan dosa-dosa harus memutihkannya dengan taubat pada bulan ini.". *

 

 

Artikel ini juga tayang di disway.id

Dengan judul segudang keutamaab dan peristiwa penting di bulan rajab wajib diketahui

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id