Update Harga BBM di Provinsi Jambi, 12 Februari 2023, Harga BBM Swasta Turun Loh, Cek di Sini

Update Harga BBM di Provinsi Jambi, 12 Februari 2023, Harga BBM Swasta Turun Loh, Cek di Sini

update harga BBM 12 Februari 2023-Foto : Dok-Jambi-Independent.co.id

JAMBI, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID – PT. Pertamina per 1 Februari 2023 lalu secara resmi menaikkan harga untuk BBM jenis Pertamax Turbo dan Pertamax Dex.

Sebagaimana mengutip website Pertamina, bahwa dikatakan PT Pertamina melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) Umum dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum.

Bagaimana dengan harga BBM di Provinsi Jambi? 

BACA JUGA:Viral 2 Singa di Taman Safari Prigen Berkelahi Tabrak Mobil Pengunjung, Pemilik Mobil: Jujur Ane Gak Mau Damai

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Kebakaran di Kuala Tungkal, Pemukiman Warga di Kelurahan Tungkal III Ludes

Berikut Daftar Harga BBM di Provinsi Jambi

Solar Rp 6.800

Pertalite Rp 10.000

Pertamax Rp 13.050

Pertamax Turbo Rp 15.150

Dexlite Rp 16.500

Pertamina Dex Rp 17.200

BACA JUGA:Anggota Densus 88 HS, Tersangka Pembunuh Sopir Taksi Online Bakal Sidang Etik

BACA JUGA:Orangtua Brigadir J Hadir di Sidang Vonis Ferdy Sambo 13 Februari 2023, Harap Sambo-Putri Dihukum Mati!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: