Pemicu Perselingkuhan Terjadi, Diantaranya Komunikasi yang Tidak Lancar
5 faktor utama penyebab perselingkuhan-Foto : ilustrasi-Pixabay
Misalnya, pria ingin mendapatkan apresiasi dari pasangan atas kerja keras yang sudah dilakukannya, dalam mencari nafkah setiap hari.
Sedangkan wanita ingin mendapatkan apresiasi atas semua pekerjaan rumah yang berhasil ia lakukan.
Tidak adanya apresiasi, lama-kelamaan akan membuat pasangan justru mencari hal tersebut dari orang lain.
Sebab, mereka tidak merasakan kebahagiaan yang layak pada hubungan yang mereka jalani saat itu.
Mereka tidak bisa menemukan jawaban mengapa pasangan mereka mencintai mereka.
Hubungan tersebut pada akhirnya membutuhkan validasi dan kondisi itu memicu perselingkuhan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: