Diduga Terlilit Pinjol, Karyawati Indomaret Akhiri Hidup, Besaran Gaji dan Suami Jadi Sorotan
Karyawan terjerat pinjol yang akhirnya memutuskan bunuh diri-Foto : tangkapan layar-Ist
Belum lagi sang suami yang juga bekerja dan diperkirakan memiliki penghasilan yang sama.
Sehingga keduanya dianggap sanggup untuk membiayai hidup meskipun harus mengganti uang toko yang terpakai.
Sebagian pihak menduga kematian Lilan Lantu deperesi terhadap tekanan mental dari sikap sang suami.
BACA JUGA:Jambi Independent Launching 'Baca Koran', Bisa Baca Koran dari HP, Download Aplikasinya Sekarang
BACA JUGA:Jangan Sampai Salah, ini Jenis Sayuran yang Pas Dimakan pada Pagi Hari
Ada dugaan bahwa suaminya Yudin Mahmud terlalu menyalahkan istrinya karena tertipu pinjol ilegal tersebut.
Iptu Eldo Rawung dari Polres Gorontalo mengatakan saat kejadian, anak Lilan yang pertama kali menemukan jasad ibunya yang tergantung.
Anak tersebut sangat terkejut dan sedih hingga menangis dengan keras ketika melihat ibunya dalam keadaan seperti itu.
"Mendengar tangisan anak tersebut, suami korban segera menuju kamar dan menemukan istrinya sudah meninggal dunia,"ujarnya.
BACA JUGA:4 Shio Rezeki Gampang Mendekat, Cepat Naik Pangkat hingga Miliki Masa Depan Cerah
BACA JUGA:PT Dipo Internasional Pahala Otomotif Jambi Gelar Costumer Gathering, Juni Cuanderful 2023
Yudin Mahmud dan Lilan telah memiliki seorang anak dari pernikahan mereka. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: sumeks.co