Ini Cara Dapat Pinjaman KUR BRI 2023 Senilai Rp10 Juta, Tanpa Jaminan!
Cek cara mendapat pinjaman KUR BRI Rp10 juta di sini.-Freepik/jambi-independent.co.id-Freepik.com
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Pinjaman KUR BRI sangat berguna bagi masyarakat yang berkecimpung dalam dunia usaha, terutama usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).
Adakalanya dibutuhkan dana tambahan untuk memperluas atau memajukan usaha, lewat pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI.
Salah satu alternatif yang bisa dipertimbangkan adalah mengajukan pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) ke Bank BRI 2023.
Kabar baiknya, Anda dapat mengajukan pinjaman KUR BRI sebesar Rp10 juta hingga maksimal Rp50 juta tanpa harus menyediakan jaminan.
BACA JUGA:Mau Dapat Pinjaman KUR Tanpa Bunga? KUR BSI Solusinya
BACA JUGA:Wajib Tahu! Kenali Ciri-diri Orang yang Hanya Menjadi Beban dalam Tim
Namun, tentu saja ada persyaratan yang perlu dipenuhi untuk mengajukan pinjaman KUR BRI 2023 ini.
Jika Anda memenuhi persyaratan tersebut dan pengajuan Anda disetujui oleh pihak bank, Anda dapat menerima pinjaman KUR BRI tanpa perlu memberikan jaminan.
Nah asik bukan. Tentu saja pinjaman KUR BRI ini dapat membantu usaha anda bukan?
Berikut adalah informasi terkait cara mendapatkan pinjaman Rp10 juta tanpa jaminan di KUR BRI 2023 beserta persyaratannya:
BACA JUGA:Hati-hati! 3 Shio Ini Suka Ngurusin Orang Lain dan Hobinya Nyindir
BACA JUGA:Kegiatan di Mall WTC Tak Kantongi Izin, Polresta Jambi Selidiki Peristiwa Pria Joget Tak Pantas
Alokasi Dana KUR BRI 2023
Bank BRI telah mengalokasikan dana sebesar Rp270 triliun untuk KUR BRI 2023, namun, tahap awal pencairan pada bulan Maret 2023 ini sebesar Rp12 triliun.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: