Spesifikasi dan Update Harga Hp Xiaomi 13T
HP Xiaomi 13T--
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Ponsel Xiaomi 13T dibekali dengan chipset Dimensity 8200 Ultra, satu di antara chipset terbaru yang disediakan untuk produk kelas atas.
Kemudian pada sektor penyimpanan, Xiaomi 13T membawa dukungan RAM 8GB dan 12GB, serta memori internal 256GB.
Selain itu, Xiaomi 13T memiliki bagian layar jelas sangat menarik.
Xiaomi 13T menggunakan layar AMOLED 144Hz berukuran 6,67 ini.
BACA JUGA:Smartfren Raih Indonesia Green Awards 2024 dengan Program eSIM dan Edukasi Lingkungan Bebas Sampah
BACA JUGA:Musim Hujan Tiba, Ini Kiat Cegah Aquaplaning saat Berkendara
Layar ini memiliki resolusi hingga 1220 x 2712 pixel dan sudah didukung Dolby Vision.
Di sisi lainnya, Xiaomi 13T juga sudah mengantongi sertifikat IP68, tahan terhadap debu dan air, bahkan mampu terendam di dalam air sedalam 1 meter selama 30 menit.
Untuk bagian kamera, Xiaomi 13T memiliki lensa dari Leica di bagian belakang.
Masing-masing dengan resolusi 50MP (wide), 50MP (telephoto), dan 12MP (ultrawide).
Di bagian depan, ada kamera 12MP (ultrawide) yang bisa Anda gunakan untuk kebutuhan selfie.
Spesifikasi dan Harga HP Xiaomi 13T
Layar
6,67 inci
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: