Segini Biaya Perbaikan Jembatan Titian Orang Kayo Mustika Rajo Alam
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID, KUALATUNGKAL, JAMBI - Jembatan kebanggaan masyarakat Kualatungkal dihantam kapal motor Serba Guna I yang bermuatan kelapa sekitar 90 ton dibagian sisi luar sehingga dilokasi yang bersamaan terjadi kerusakan yang cukup berat satu unit tiang pondasi jembatan.
Baca Juga: Dishub Batasi Pengunjung WFC, Pasca Dihantam Kapal
Plt Kepala Dinas PUPR Tanjab Barat, Apri Dasman, mengatakan pihaknya sudah melakukan survei dan mengecek kondisi jembatan WFC pasca dihantam kapal yang bermuatan kelapa tersebut. Saat ini pihaknya sedang melakukan perhitungan dibagian tiang yang rusak.
Baca Juga: Full Day School Tunggu Vaksinasi Guru dan Siswa 100 Persen
"Kami masih melakukan perhitungan jumlah kerusakan tiang itu, diperkirakan untuk biaya perbaikan senilai Rp 100 juta bisa lebih belum bisa dipastikan. Dalam waktu dekat akan kami laporkan hasilnya untuk segera dibahas bersama pihak yang bersangkutan," sebutnya, Senin (24/1). (rul)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: