Makanan Anda Cepat Basi, Ini 3 Penyebabnya
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID, JAKARTA - PERNAHKAH Anda mengalami saat hendak mengonsumsi makanan yang baru saja kamu masak beberapa jam yang lalu, tiba-tiba telah basi?
Makanan yang cepat basi sering dialami siapa saja. Jika Anda tetap nekat mengonsumsi makanan basi ini, tentu bisa mengakibatkan terjadinya diare.
Makanan yang cepat basi bisa diakibatkan karena beberapa hal.
Mulai dari bahan makanan tersebut mengandung santan, ragi dan lainnya.
Penasaran apa lagi penyebab makanan cepat basi? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
Nyatanya, makanan juga bisa dehidrasi. Dehidrasi yang dimaksud adalah proses menghilangkan uap air dari makanan, sehingga memperlambat atau menghentikan pertumbuhan bakteri yang membuat busuk.
Cara meminimalisir air pada makanan dengan benar adalah dengan makanan yang harus dipanaskan sampai sekitar 60 derajat Celcius.
Bakteri dari makanan basi bisa menyebar dan mencemari makanan atau bahan makanan lainnya yang ada di sekitarnya. 3. Cahaya pada makanan Hampir semua makanan yang terkena cahaya dari alam atau buatan, lampu kulkas contohnya bisa menjadi penyebab makanan basi. Makanan menyerap paparan cahaya sehingga membentuk pembusukan pada makanan tertentu.(genpi/jpnn)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: