Ini Cara Menghilangkan Rasa Ngantuk di Tempat Kerja
Ia juga menambahkan, ada juga mereka yang ngantuk, disebabkan oleh kekurangan glukosa. Pada kasus yang seperti ini, ia menganjurkan orang untuk minum sesuatu yang manis.
"Namun bukan dari teh (manis), bikin saja air madu. Bawa madu ke kantor, bikin dengan air hangat, kasih madu dan sedikit garam," ujarnya menyarankan.
BACA JUGA: Penderita Rematik, Hindari 3 Makanan Lezat Ini
BACA JUGA: Nih, 5 Minuman Herbal yang Bantu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh, Omicron Langsung Minggir
Ia juga menambahkan dengan bergerak saat mengantuk, akan mampu membantu Anda lebih terjaga.
"(Ketika ngatuk) coba untuk stretching (merenggangkan otot), hal ini dapat mencegah ngantuk. Karena aliran darah akan menjadi lebih lancar setelah melakukan gerakan tadi," tutup dr. Zaidul Akbar.(*)
Artikel ini telah tayang di fin.co.id, dengan judul Agar Tidak Mengantuk saat Jam Kerja
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: