Simak, 7 Manfaat Baik Terong untuk Kesehatan Tubuh

Selasa 03-05-2022,06:11 WIB
Reporter : Jambi Independent
Editor : Gita Savana

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Tahukah kamu bahwa terong memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh?

Terong merupakan salah satu jenis sayuran yang memiliki rasa manis.

Terong mengandung berbagai nutrisi seperti serat, protein, vitamin C dan K, kalium, folat dan lainnya.

Ternyata ada sejumlah penyakit yang bisa diatasi dengan terong. Apa saja? Ini penjelasannya.

BACA JUGA:Hati-hati, Ini 4 Hal Penyebab Asam Urat Kambuh 

BACA JUGA:Penderita Mag, Hindari 4 Makanan Ini, Bikin Asam Lambung Naik Drastis

1. Meningkatkan kesehatan pencernaan

Kandungan serat yang tinggi dalam terong, yang merupakan elemen penting untuk menjaga diet seimbang adalah cara yang bagus untuk meningkatkan kesehatan pencernaan Anda.

2. Sumber vitamin dan mineral

Kandungan vitamin dan mineral terong cukup banyak, yaitu sumber vitamin C, vitamin K, vitamin B6, tiamin, niasin, magnesium, mangan, fosfor, tembaga, serat, asam folat, kalium, dan banyak lagi.

3. Meningkatkan kesehatan jantung

Serat dalam terong tidak hanya membantu proses pencernaan, tetapi juga membantu meningkatkan kesehatan jantung Anda.

Ini karena serat mengurangi jumlah kolesterol yang diserap tubuh Anda dengan mengikatnya bersama empedu sistem pencernaan sehingga tubuh kamu secara alami membuangnya.

BACA JUGA:7 Bahaya Makan Santan Berlebihan, Ini Penyakit yang Mengintai 

BACA JUGA:Kepercayaan Pelatih, Elkan Baggot Bermain Cemilang

Kategori :