SAROLANGUN, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID – Bupati Sarolangun Cek Endra menegaskan bahwa tidak ada pelantikan penjabat di akhir masa jabatannya.
Meski kata dia, pelantikan penjabat diperbolehkan oleh Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN). "Tidak ada, tidak ada pelatikan. Memang pelatikan itu boleh terhadap kami yang sudah dua periode karena tidak ada kepentingan politik lagi di kabupaten Sarolangun," ujar Cek Endra, usai coffe morning bersama awak media, Rabu 11 Mei 2022. BACA JUGA:Tak Kunjung Pulang, Seorang Nenek di Rantaupanjang Dikabarkan Hilang BACA JUGA:Mengenal Obat Superhoid Suppositoria, yang Dibuang di Pinggir Jalan perbatasan Semurup Ia mengakui, tidak dilakukannya pelantikan tersebut dikarenakan tatanan pemerintahan Kabupaten Sarolangun saat ini sudah baik. Sehingga tidak perlu dilakukan perombakan kembali. "Ini sudah baik untuk apa lagi, kecuali ada yang kosong. Kalau ada yang kosong itu masalah pelayanankan itu bisa dilantik tapi dengan izin KASN dan Mendagri," ujarnya. (bam/zen)Tegas, di Akhir Jabatannya Cek Endra Sebut Tak Ada Pelantikan Pejabat
Rabu 11-05-2022,16:55 WIB
Reporter : Bambang
Editor : Rizal Zebua
Kategori :
Terkait
Jumat 18-04-2025,15:55 WIB
Bupati Hurmin Kembali Lantik Dedy Hendry Sebagai Pj Sekda Sarolangun untuk Keempat Kalinya
Rabu 16-04-2025,19:47 WIB
Adri Tegaskan Tetap Dukung Cek Endra pada Perebutan Kursi Ketua Ketua Golkar Provinsi Jambi
Sabtu 12-04-2025,21:40 WIB
Bupati dan Wakil Bupati Ikuti Prosesi Adat Naik Rumah, Hurmin Dorong Terbentuknya Rumah Restorative Justice
Jumat 14-03-2025,01:09 WIB
Wabup Gerry Hadiri Pasar Sembako Murah Bersubsidi
Sabtu 01-03-2025,01:07 WIB
Sepulang dari Akmil Magelang, Bupati Hurmin dan Wabup Gerry Disambut Hangat di Rumah Dinas
Terpopuler
Jumat 18-04-2025,22:16 WIB
Tak Cuma Kasat Lantas, Ini Daftar Nama 18 Kapolsek Baru Dalam Mutasi Kapolda Jambi
Jumat 18-04-2025,21:39 WIB
BREAKING NEWS: Mutasi Polri, Ini Daftar Nama Kasat Lantas Baru yang Dimutasi Kapolda Jambi
Sabtu 19-04-2025,00:03 WIB
Simak, Ini Nama Kasat Reskrim Polres Bungo dan Polres Batanghari yang Baru dalam Mutasi Polda Jambi
Sabtu 19-04-2025,11:14 WIB
Mengejutkan! Ini Otak Pelaku Kasus Penggelapan yang Dilakukan Karyawan Restoran AC Andoenk
Jumat 18-04-2025,20:51 WIB
Pengambilan Formulir Ditutup, Ini Daftar Nama Bakal Calon Ketua Umum KONI Provinsi Jambi
Terkini
Sabtu 19-04-2025,18:43 WIB
Mulai dari Kasat Hingga Wakapolres, Ini Daftar Nama Mutasi di Polda Jambi
Sabtu 19-04-2025,15:30 WIB
5 Cara Menjaga Kesehatan Saat Cuaca Dingin, Badan Tetap Bugar dan Sehat
Sabtu 19-04-2025,14:13 WIB
Kemarin Turun Rp10 Ribu, Ini Info Harga Emas Antam Hari Ini, 19 April 2025
Sabtu 19-04-2025,11:14 WIB
Mengejutkan! Ini Otak Pelaku Kasus Penggelapan yang Dilakukan Karyawan Restoran AC Andoenk
Sabtu 19-04-2025,10:36 WIB