"Iya, pagi tadi ada aksi yang dilakukan KKB di Nduga," bebernya ketika ditemui di kediamannya, Sabtu 16 Juli 2022 siang.
BACA JUGA:Ayo Daftar, Ini Dia 5 Program Pelatihan dan Beasiswa untuk Lulusan Baru Dari Google
BACA JUGA:Tergelincir Saat Memancing, Seorang Remaja Dikabarkan Hilang di Sungai Kapas Sarolangun
Menurut Faizal, saat ini para 10 korban sudah dievakuasi dari lokasi kejadian.
"Korban sudah berada puskesmas Kenyam," ujarnya. Faizal pun menambahkan saat ini pihaknya masih mencari informasi terkait kronologi pembantaian tersebut.
"Kronologi detail belum kami dapat," ujar Fiazal. (*/zen)