Cobain Minum Teh Serai, Manfaatnya Luar Biasa untuk Kesehatan

Selasa 30-08-2022,08:33 WIB
Editor : Gita Savana

Selain itu, teh serai juga bisa digunakan untuk detoksifikasi dan memperlancar metabolisme tubuh.

Maka dari itu, rutin mengonsumsi teh serai bisa membantu program diet.

3. Membantu melawan kanker

Penelitian laboratorium menunjukkan kandungan ekstrak dalam serai dapat membantu menghambat fase awal kanker, terutama kanker hati.

BACA JUGA:Mutasi di Polres Tebo, Ini Nama-namanya Berdasarkan Surat Telegram Kapolda Jambi 

BACA JUGA:Anaknya Jadi Tersangka Kericuhan Turnamen Sepak Bola di Tebo, Begini Kata M Amin Anggota DPRD Provinsi Jambi

Selain itu, salah satu senyawa dalam serai yang disebut citral berkhasiat untuk menginduksi kematian sel dalam kasus kanker payudara.

Penelitian juga menunjukkan bahwa ekstrak serai bisa menjadi alternatif yang tidak beracun untuk pengobatan kanker.

4. Mengobati sakit kepala

Teh serai memiliki khasiat yang mirip dengan aspirin, yakni mengobati sakit kepala.

Minuman herbal tersebut bekerja dengan menghambat penggumpalan trombosit darah serta mengurangi dehidrasi.

BACA JUGA:Nelayan Tanjab Timur Hati-hati, Ini Ciri dan Cara Kerja Bajak Laut di Perairan Tanjab Timur

BACA JUGA:Terungkap, Bajak Laut Sudah Tebar Teror Perairan Tanjab Timur Sejak Bulan Puasa

5. Membantu tidur nyenyak

Teh serai memiliki efek menenangkan dan membantu seseorang tidur nyenyak.

Tak hanya itu, fek menenangkan dari teh serai juga bermanfaat untuk mengurangi kecemasan, sebagaimana dikutip dari GenPi.co.*

Kategori :