Penyaluran Gas 3 Kg di Kota Jambi Terhambat, Disperindag Ngaku Belum Dapat Laporan

Rabu 12-10-2022,15:36 WIB
Reporter : Rizal Zebua
Editor : Risza Saputra

"Kalau seandainya ada kerusakan pasti ada gangguan penyaluran," tambahnya. 

BACA JUGA:Dandim 0415/Jambi: TMMD ke-15 Harus Dirasakan Manfaatnya oleh Masyarakat 

BACA JUGA:Ini Alasan Desa Kembang Seri Baru Jadi Lokasi TMMD ke-115 Kodim 0415/Jambi

Yon Heri mengaku, tidak ada laporan ke pihakny terkait rusaknya SPBE. Kata dia tidak lazim juga pihak penyalur melapor kepada pihaknya. "Ini murni bisnis mereka," ujarnya.

Lanjut Yon Heri, kalau SPBE yang rusak, maka pihaknya mengharapkan untuk perbaikan dipercepat, supaya masyarakat yang seharusnya mendapatkan harga gas 3 kg murah dan tidak harus membeli gas dengan harga mahal.

"Sementara mereka (masyarakat) mau tidak mau membeli gas dengan harga yang mahal," pungkasnya.*

Kategori :