"Kalau berhenti terus dibuka, kan masyarakat umum juga dapat susahnya. Kalau dalam teori, itu tidak sampai ujung," katanya.
Edi kembali menegaskan, agar pemberhentian angkutan batu bara agak sedikit lama, karena pemegang IUP punya kesadaran untuk membuktikan komitmennya.
"Jangan nyari duit bae. Diberhentikan tiga bulan cukuplah," tandasnya.