JAKARTA, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Ini tips mempersiapkan dana darurat. Perhatikan rumah ini Karen ini penting untuk Anda lakukan.
Dana darurat perlu dipersiapkan jauh jauh hari. Hal ini dilakukan agar Anda memiliki tabungan khusus atau simpanan uang jika terjadi hal hal yang tidak diinginkan atau diluar anggaran biasanya.
Dana darurat harus dipersiapkan dengan matang. Sebab, dana darurat ini bisa digunakan pada kondisi tertentu. Seperti terkena musibah, bencana alam, sakit, terkena PHK, atau lainnya.
Jika kita tidak memiliki dana darurat, maka Anda akan mengalami kesulitan dalam hal keuangan jika harus mengeluarkan uang untuk hal tersebut.
BACA JUGA:Ternyata Ada Dampak Negatif Jika Sering Dengarkan Keluhan
Berikut 4 tips mempersiapkan dana darurat :
1. Tentukan Target
Tentukan target waktu untuk menabung secara bertahap dan konsisten. Kalau sudah tahu jumlah dana yang harus dikumpulkan, maka penentuan waktu untuk mencapai dana juga merupakan keniscayaan.
Hal ini berlaku jika Anda belum punya sama sekali tabungan dana darurat. Mulailah menabung secara bertahap untuk dana darurat Anda. Meskipun jumlahnya kecil di awal, secara bertahap tingkatkan persentasenya hingga secara konsisten mengalokasikan sebagian dari pendapatan untuk dana ini dan dana darurat terkumpul sesuai target.
2. Rekening Terpisah.
Ketiga, buat rekening terpisah dari tabungan biasa. Dana darurat sebaiknya disimpan dalam rekening baru yang terpisah dari pengeluaran bulanan rutin. Tujuannya agar tidak teralihkan untuk membiayai keperluan lain.
Buat rekening terpisah yang tidak membutuhkan saldo awal dan biaya administrasi yang besar. Anda juga harus punya akses yang cepat dan mudah terhadap dana ini, agar tidak kesulitan untuk menggunakan uang tersebut saat terjadi kondisi darurat, misalnya seperti akses untuk mobile banking.
BACA JUGA:Kematian Mahasiswi asal Kota Sungai Penuh Ternyata Akibat Aborsi, Polisi Temukan Janin
BACA JUGA:Elektabilitas Capai 50,5 Persen, Peluang Prabowo-Gibran Menang 1 Putaran Makin Besar