JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Anda sering merasa gelisah? Awas, jadi sebagai tanda alami gangguan kecemasan.
Gangguan kecemasan merupakan salah satu gangguan psikis. Apalagi jika kecemasan tersebut datang terlalu sering.
Memang, merasa cemas mungkin adalah hal yang umum terjadi. Namun tak sedikit orang yang mengalami kececmasan yang berlebihan.
Hal ini tentu mengganggu psikisnya. Ada yang mengalami kecemasan ringan hingga berat.
BACA JUGA:Bupati Sarolangun Anugerahi Penghargaan Program CSR untuk PT SAL
Gejala gangguan kecemasan bisa terjadi pada siapa saja. Banyak orang yang tidak menyadari bahwa dirinya ternyata mengidap gangguan kecemasan.
Maka, kenali 5 tanda alami gangguan kecemasan :
1. Merasa Sakit Perut
Selanjutnya kondisi gugup atau panik ini bisa terjadi akibat kondisi kamu yang stress, dimana otak melalui hormon stres akan mengirimkan sinyal ke ujung saraf di perut yang akhirnya mengakibatkan sakit perut.
2. Detak Jantung Lebih Cepat
Tanda yang paling mudah adalah kamu merasa detak jantung kamu berdetak jauh lebih cepat dari biasanya.
Ini terjadi ketika kamu merasa tidak tenang dan cemas, sehingga detak jantung akan memompa lebih cepat dari biasanya.
BACA JUGA:Sebagian Wilayah Merangin Terendam Banjir, Belasan Desa dan Beberapa Jembatan Penghubung Putus
BACA JUGA:Hmm! Ini Lho 7 Zodiak Perempuan yang Mudah Insecure, Kamu Termasuk Gak Ladies?