JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Rektor UIN Sulthan Thaha Syaifuddin (STS) Jambi, Asad Isma, secara resmi melantik pimpinan teras di lingkup tersebut, Rabu 17 Januari 2024 pagi.
Pelantikan yang digelar ini tergolong unik dan hal yang baru di internal kampus UIN STS Jambi.
Tidak seperti periode-periode sebelumnya, pada periode kali ini Asad Isma melantik para pejabat di lapangan terbuka.
Tempatnya, yakni di ruang terbuka hijau kampus UIN STS Jambi, Sungai Duren, Kabuapten Muaro Jambi, Provinsi Jambi.
BACA JUGA:Aquarius Termasuk Paling Rumit, Ini 5 Zodiak Paling Sulit Dimengerti dan Dipahami
BACA JUGA: Ini Spesifikasi Samsung Galaxy S24, Ada Fitur Menarik Ini Loh, Penasaran? Yuk Intip
Sejumlah pejabat yang dilantik rektor kali ini antara lain:
1. Wakil Rektor I Ayub Mursalin,
2. Wakil Rektor II Zikwan,
3. Wakil Rektor III Jamaluddin,
4. Dekan Fakultas Syariah Habriyanto,
5. Dekan Fakultas Adab Dian Mursyidah,
6. Dekan Fakultas Ushuluddin Kasful Anwar
BACA JUGA:Pengamanan Pemilu 2024, Ini 3 Penekanan Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono
BACA JUGA:6 Zodiak yang Paling Cocok dengan Aries: Kombinasi yang Penuh Energi dan Keberanian