3 butir kemiri
1/2 sdt ketumbar bubuk
Cara membuat:
Rebus daging ayam hingga matang, tiriskan lalu suwir-suwir.
Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daun jeruk yang sudah disobek-sobek.
Masukkan ayam suwir, santan, kaldu ayam, gula, garam, dan merica bubuk secukupnya. Aduk rata.
Masak ayam sambil sesekali diaduk hingga bumbu meresap. Masak hingga santan kering.
Tes rasa dan jika sudah pas, sajikan ayam suwir bumbu bawang.
3. Resep Ayam Suwir Bumbu Kuning
Bahan:
250 gram daging ayam
1 ikat kemangi (optional)
3 lembar daun jeruk
3 cm lengkuas
1 lembar daun salam
garam, gula, lada dan kaldu bubuk secukupnya