• Booking venue
Kamu dan pasangan bisa berdiskusi bersama untuk menentukan lokasi acara pernikahan yang sesuai dengan tema dan jumlah tamu, kemudian mulai mengunjungi kebebrapa venue sebelum memutuskan.
• Memilih vendor
Mulailah untuk mencari dan memilih vendor yang sesuai untuk catering, fotografi, videografi, dan musik yang memang sesuai selera dan terjamin.
2. H-5 Bulan
Panduan untuk calon pengantin mempersiapkan acara pernikahan enam bulan saja, yang kedua adalah pada H-5 bulan calon pengantin bisa mempersiapkan detail yang lebih spesifik dan penting.
Yaitu kamu dan pasangan bisa mempersiapkan hal-hal berikut:
BACA JUGA:Build Melissa Mobile Legends Tersakit 2024, Marksaman Paling Mandiri
BACA JUGA:Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani Lepas 449 JCH Jambi Kloter 24, Ini Pesannya
• Booking WO
Pilihlah WO yang profesional untuk membantu mengkoordinasikan seluruh persiapan dan acara pada hari acara pernikahan.
• Booking MUA
Pilihlah MUA yang benar-benar kamu percaya dan pastikan untuk sebelumnya telah melihat portofolio MUAnya, atau kamu bisa bertanya dari saran teman mana MUA yang bagus.
• Pesan undangan dan Souvenir
Kamu dan pasangan bisa melakukannya desain undangan dan souvenir sesuai tema pernikahan yang sudah ditentukan, pesanlah lebih awal untuk menghindari keterlambatan.
• Menentukan konsep dekorasi