Dampak buruk HP bagi pertumbuhan anak yang kedua adalah gangguan kesehatan pada anak.
Anak yang terlalu sering bermain HP dapat menyebabkan gangguan kesehatan seperti sakit kepala, gangguan penglihatan,dan masalah postur tubuh.
Ya, hal ini tidak lain karena disebabkan anak yang sering menatap layar HP terlalu lama, dan memegang HP dalam waktu yang lama.
Dimana hal demikian dapat membuat mata lelah, dan cenderung memposisikan tubuh dengan buruk tidak tegap saat bermain game atau menonton.
3. Rendahnya kemampuan sosial
Dampak buruk HP bagi pertumbuhan anak yang ketiga adalah kemampuan sosial anak akan rendah, bahkan kesulitan saat bersosialisai dengan lingkungan.
Anak-anak yang sering bermain HP cenderung kurang terampil dalam berkomunikasi dan berinteraksi secara sosial.
BACA JUGA:5 Trend Potongan Rambut Pria yang Paling Populer Bikin Penampilan Semakin Keren!
BACA JUGA:Ide Olahan Daging Kurban: Resep Sop Daging Kuah Keruh Nampol Banget
Hal ini terjadi karena mereka lebih fokus dengan HP mereka dan tidak memperdulikan keadaan sekitar.
Jadi mereka akan kesulitan dalam membangun hubungan interpersonal yang kuat, dengan teman-teman dan keluarga mereka.
4. Rendahnya prestasi akademik
Dampak buruk HP bagi pertumbuhan anak yang keempat adalah, anak akan cenderung memiliki prestasi akademik rendah.
Kalau nak sudah ketergantungan dengan HP maka jelas mereka akan menghiraukan tugas sekolah dan belajar.
Mereka akan lebih asik sendiri dengan HP mereka, dan cenderung menghabiskan waktu lebih banyak bermain HP.
Kalau sudah begini jelas prestasi akademik sang anak akan menurun.