JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Meskipun gelar sarjana sering dianggap penting untuk karir, kenyataannya ada banyak pekerjaan yang tidak memerlukan gelar sarjana dan justru menawarkan peluang pertumbuhan karir serta gaji yang menarik.
Dilansir dari berbagai sumber, Berikut adalah 10 pekerjaan tanpa gelar sarjana yang menawarkan peluang karir dan gaji mulai dari terendah hingga tertinggi:
Kurir Pengiriman
Pekerjaan kurir pengiriman memenuhi kebutuhan masyarakat modern dalam pengiriman barang.
BACA JUGA:Polres Bungo Gagalkan Penyelundupan Benih Lobster, Satu Tersangka Diamankan
BACA JUGA:BREAKING NEWS : Dalam Sehari Tiga Lokasi Lahan di Muaro Jambi Terbakar, Ini Penjelasan BPBD
Sebagian besar syarat pendidikan adalah lulusan SMA, serta memiliki SIM dan fisik yang kuat.
Menurut analis, pekerjaan di bidang ini diperkirakan akan terus berkembang dalam dekade mendatang.
Rata-rata gaji kurir pengiriman antara Rp1.715.394 hingga Rp4.077.873 per bulan.
Pemadam Kebakaran
Petugas pemadam kebakaran tidak hanya memadamkan api, tetapi juga menyelamatkan nyawa dan harta benda.
Pekerjaan ini bisa dijalani dengan latar belakang lulusan SMA, meskipun memerlukan sertifikasi tambahan seperti teknisi medis darurat.
Gaji mayoritas petugas pemadam kebakaran berkisar antara Rp2.085.791 hingga Rp4.790.022 per bulan.
Sales
Bidang penjualan memiliki peluang luas.