Ia menjelaskan, dokter yang tinggal di rumah dinas tersebut diizinkan, karena rumah dinas khusus dokter yang seharusnya berada di belakang RSUD Sultan Thaha Saifuddin (STS) Tebo belum tersedia.
"Karena rumah dinas dokter belum dibangun, mereka boleh menempati rumah di KM 4,” pungkasnya.