Situs Steam dan Paypal Diblokir, Tenang Ini Caranya Biar Bisa Diakses Kembali

Situs Steam dan Paypal Diblokir, Tenang Ini Caranya Biar Bisa Diakses Kembali

Tangkapan layar akun Zafrantsany-Rizal Zebua-Jambiindependent.disway.id

 

"Kita gak bisa main game, kita gak bisa narik duit, hasil dari kerja keras kita. Tapi tenang aja, gua ada solusinya," jelasnya dalam video tersebut.

BACA JUGA:Mabuk dan Ugal-ugalan di Jalan, 4 Pemuda Tewas Masuk Parit di Kota Jambi

BACA JUGA:Alasan Irjen Fadil Imran Maafkan Pelaku Pengedit Profilnya di Wikipedia : Resiko Pekerjaan

 

Adapun langkah-langkah yang harus dilakukan di antaranya: 

 

1) Klik kanan pada icon internet dan pilih setting.

 

2) Pilih change adapter options.

 

3) Kemudian klik dua kali pada internet yang terkoneksi, dan pilih properties.

 

4) Selanjutnya kalian pilih internet protocol versi 4 (TCP/IP-4), dan klik 2 kali.

BACA JUGA:Siap-siap, KPU Sudah Buat Pengumuman Tahapan Pemilu Serentak 2024, Lihat Jadwalnya Disini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: