Tak Hanya PNS, TNI dan Polri juga Dapat Pensiun Rp1 Miliar, Ini Penjelasan Menteri Keuangan Sri Mulyani
Ilustrasi uang-Freepik-Freepik.com
2. Mulailah Berinvestasi
Memulai untuk berinvestasi adalah hal yang bisa kamu lakukan berikutnya, agar bisa mendapatkan uang pensiun.
BACA JUGA:BCA Buka Lowongan Kerja Untuk S1 Fresh Graduate, Catat Syaratnya
BACA JUGA:BREAKING NEWS: Suami Istri di Tanjab Barat Ini Tewas di Tangan Anak Kandung Sendiri
Mulailah menyisihkan uang untuk investasi.
Usahakan minimal 10% dari pemasukan yang kamu terima.
Kamu bisa coba dengan mulai menyisihkan uang Rp 750 ribu setiap bulan ke instrumen investasi reksa dana, yang setiap tahunnya bisa menghasilkan returns 7% setiap tahun secara konstan.
Maka berdasarkan metode perhitungan future value, dalam 33 tahun ke depan kamu bisa mendapatkan uang Rp 1,07 Miliar di 32 tahun yang akan datang.
BACA JUGA:40 Persen Wilayah yang Dikuasai Rusia Berhasil Direbut Ukraina
BACA JUGA:Promo Pizza HUT Januari 2023, Cukup Siapkan Uang Rp 35 Ribu
Ketahuilah bahwa semakin cepat memulai investasi, maka semakin baik.
Pilihlah produk investasi yang baik dan memiliki resiko sedikit kecil.
Serta, usahakan mengurangi juga gaya hidup hedon yang bisa menambah penggeluaranmu.
3. Kalau Lebih Memilih Meninggalkan Warisan, Begini Caranya
Terakhir jika ingin meninggalkan warisan bagi anak-anakmu kelak, miliki lah asuransi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: sumeks.co