Hujan Deras di Tanjab Timur, Rumah Warga di Pinggir Jalan Raya Parit Culum I Sudah 3 Hari Kebanjiran

Hujan Deras di Tanjab Timur, Rumah Warga di Pinggir Jalan Raya Parit Culum I Sudah 3 Hari Kebanjiran

Pekarangan rumah warga di Tanjab Timur banjir-Harpandi/jambi-independent -

BACA JUGA:Imlek Biasanya Hujan, BMKG Provinsi Jambi Ingatkan 5 Kabupaten Rawan Banjir Bandang dan Longsor

"Masyarakat diminta untuk tetap waspada, saat melakukan aktifitas di luar rumah," ungkap Kepala BMKG Provinsi Jambi, Ibnu Sulistyo. 

Kata dia, hujan lebat ini bisa mengakibatkan berbagai bencana yang harus diwaspadai oleh masyarakat.

Bencana yang dimaksud adalah munculnya potensi banjir dan tanah longsor, serta pohon tumbang.

Kondisi ini harus benar-benar diwaspadai, karena bisa menganggu aktivitas, atau bahkan berakibat fatal pada masyarakat.

BACA JUGA:Buka Piala Pangdam II/Swj, Mayjen TNI Hilman Hadi: Gali Potensi Pemuda-pemudi, Promosikan Provinsi Jambi 

BACA JUGA:Viral, Video Pria Pukul Bapak-bapak Usai Salat Subuh, Tak Terima Ditegur karena Pungli Angkutan Batu Bara

Menurutnya, dari prediksi BMKG Provinsi Jambi, ada sejumlah wilayah yang diminta untuk sangat waspada terhadap hal ini. 

Daerah yang diprediksi akan curah hujan dengan intensitas lebat dan angin kencang

1. Kabupaten Bungo

2. Kabupaten Merangin

3. Sarolangun

4. Kerinci 

5. Kota Sungaipenuh

 BACA JUGA:Kawan Makan Kawan, Duda di Muaro Jambi Ini Coba Perkosa Adik Kawannya 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: