15 Instansi Ini Sepi Peminat, Padahal Pendaftaran CPNS Ditutup 9 Oktober

15 Instansi Ini Sepi Peminat, Padahal Pendaftaran CPNS Ditutup 9 Oktober

Pendaftaran CPNS dan Formasi PPPK Tahun 2023, masih banyak instansi yang sepi pelamar.-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

   - Setelah mengisi data, pilih "Lanjutkan" dan pastikan data yang dimasukkan benar.

   - Klik "Proses Pendaftaran Akun" dan tunggu hingga muncul konfirmasi.

2. Login Akun:

   - Login ke akun SSCASN yang telah terdaftar.

   - Lengkapi data diri yang diminta dan unggah swafoto.

   - Setelah itu, klik "Selanjutnya."

BACA JUGA:Saling Melengkapi, Ini 5 Zodiak Paling Cocok Berpasangan dengan Leo

BACA JUGA:Info CPNS 2023: Kementerian ESDM Sepi Pelamar Nih, Cek Formasi yang Dibutuhkan

3. Pilih Jenis Seleksi dan Formasi CPNS:

   - Pilih jenis seleksi "CPNS."

   - Pilih formasi lulusan atau tingkat pendidikan yang sesuai.

4. Unggah Dokumen:

   - Unggah dokumen yang diperlukan sesuai dengan ukuran dan format yang ditentukan.

5. Cetak Kartu:

   - Setelah selesai, cek resume pendaftaran dan akhiri proses pendaftaran.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: